Yoga Tertawa di Tabanan Bali
Peserta berbusana merah putih melakukan gerakan saat mengikuti tarian kreasi yoga tertawa di Taman Bung Karno, Tabanan, Bali, Sabtu (15/11/2025). Kegiatan yang diikuti ratusan peserta dari berbagai kalangan tersebut merupakan metode yang menggabungkan latihan tawa dengan teknik pernapasan yoga diiringi gerakan menari atau bertepuk tangan untuk meningkatkan kesehatan mental dan fisik serta memunculkan energi positif dan bahagia. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo


0 comments