Rakernas Konsolidasi Penyelenggaraan Ibadah Haji 2025
Menteri Agama Nasaruddin Umar memberikan sambutan pada pembukaan Rakernas Konsolidasi Penyelenggaraan Ibadah Haji 1446 H/2025 M di Asrama Haji Embarkasi Bekasi, Jawa Barat, Rabu (23/4/2025). Rakernas tersebut bertema mengokohkan sinergi menyempurnakan layanan Haji. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah

0 comments