Polisi Bakal Siapkan Metode Baru Pembayaran Tilang | IVoox Indonesia

May 5, 2025

Polisi Bakal Siapkan Metode Baru Pembayaran Tilang

Polisi-Bakal-Siapkan-Metode-Baru-Pembayaran-Tilang-doc.Kombes-ivoox.id_

IVOOX.id, Jakarta -- Polisi sedang mempersiapkan metode baru pembayaran tilang bagi para pelanggar lalu lintas. Metode baru ini diyakini mempermudah proses administrasi.


Demikian disampaikan Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya, Kombes Yusuf, Minggu (20/1).


"Kita mengusulkan kalau sudah kena tilang kemudian mereka bayar, enggak usah lagi ikut sidang. Jadi tanpa sidang," ungkap Yusuf.


Yusuf menerangkan bahwa metode baru soal tilang usulannya ini, ke depan akan mempermudah administrasi penilangan. 


"Intinya kita akan memberikan pelayanan semaksimal mungkin," demikian Yusuf. (Adhi Teguh)

0 comments

    Leave a Reply