Penetapan Harga Singkong untuk Industri Tepung
Pekerja menjemur tepung singkong di Cineam, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, Selasa (18/2/2025). Kementerian Pertanian menetapkan harga pembelian singkong untuk industri tepung nasional sebesar Rp1.350 per kilogram sebagai upaya pemerintah melindungi petani singkong. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi

0 comments