Pedagang Glodok Plaza Kembali Berdagang setelah Kebakaran
Dua karyawan toko menunggu dagangan di salah satu toko di Glodok Plaza, Tamansari, Jakarta, Selasa (25/2/2025). Sebagian pedagang di lantai 1 dan 2 pusat perbelanjaan elektronika tersebut kembali membuka toko mereka usai peristiwa kebakaran pada 15 Januari lalu. ANTARA FOTO/Reno Esnir

0 comments