Pameran Pendidikan Tinggi di Kota Kediri
Sejumlah pelajar SMA mencari informasi saat mengunjungi Pameran Pendidikan Tinggi di Kediri, Jawa Timur, Selasa (23/1/2024). Pameran yang diikuti 70 Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta tersebut sebagai upaya memberikan kemudahan pelajar menentukan pilihan ke jenjang pedidikan lebih tinggi berdasarkan minat dan kemampuan. ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani

0 comments