Laporan Tahunan Komnas HAM 2024
Menko Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan Yusril Ihza Mahendra memberikan pemaparan saat laporan tahunan Komnas HAM 2024 di Jakarta Rabu (2/7/2025). Pada laporan tahunan tersebut Komnas HAM menyoroti beberapa hal seperti diskriminasi terhadap kelompok rentan dalam Pemilu, konflik agraria terhadap proyek strategis nasional, stagnasi proses hukum terhadap pelanggaran HAM berat, dan kekerasan bersenjata serta pelanggaran hak warga sipil di Papua. ANTARA FOTO/Ferlian Septa Wahyusa

0 comments