KPK Tahan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto | IVoox Indonesia

April 25, 2025

KPK Tahan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto

Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto (tengah) dihadirkan dalam konferensi pers penahanan tersangka di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Kamis (20/2/2025). KPK menahan Hasto dalam kasus dugaan suap kepada komisioner KPU terkait penggantian antarwaktu (PAW) anggota DPR 2019-2024 yang melibatkan Harun Masiku, serta perintangan penyidikan. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso

0 comments

    Leave a Reply