Keseimbangan Primer, Inilah Indikator Yang Harus Diwaspadai | IVoox Indonesia

May 11, 2025

Keseimbangan Primer, Inilah Indikator Yang Harus Diwaspadai

Keseimbangan-Primer-Sumber-Kemenkeu-ivoox.id_

IVOOX.id, Jakarta - Keseimbangan primer menunjukan kemampuan untuk membayar pokok dan bunga utang lewat pendapatan negara. Indikator ini yang harus diwaspadai.

Jika Indikator Primer menunjukan hasil negatif maka konsekuensinya pemerintah harus menerbitkan utang baru untuk membayar pokok dan bunga utang.

Utang negara yang menembus angka 4.000 triliun menimbulkan kecemasan beberapa pihak. Mulai dari politisi hingga akademisi banyak memberikan masukan tentang kondisi ini.

0 comments

    Leave a Reply