Kemenperin Dorong Daya Saing IKM Melalui Kredit Padat Karya
Pekerja menyelesaikan pembuatan furnitur di rumah produksi Tiga Putra, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat, Senin (10/11/2025). Kementerian Perindustrian mendorong pengusaha industri kecil menengah (IKM) memanfaatkan program Kredit Industri Padat Karya (KIPK) untuk meningkatkan kapasitas produksi, produktivitas, dan daya saing, terutama pada sektor furnitur, tekstil, pakaian, kulit, dan mainan anak. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi


0 comments