Jurnalis Metro TV Hilang di Perairan Gita, Ternate.

IVOOX.id - Basarnas Ternate mengerahkan KN SAR 237 Pandudewanata untuk melakukan penyisiran di area LKP hingga seluas 22 Nm2 guna mencari korban jurnalis Metro TV. Hari ini merupakan hari ke-2 tim Basarnas KN SAR 237 melanjutkan pencarian korban meledaknya boat milik basarnas di perairan Gita.

0 comments