IHSG Berpotensi Lanjut Melemah | IVoox Indonesia

July 12, 2025

MNC Sekuritas

IHSG Berpotensi Lanjut Melemah

Nantikan Data Inflasi, IHSG Dibuka Menguat Dekati 6.000 - ivoox.id

IVOOX.id, Jakarta - MNC Sekuritas memperkirakan pergerakan IHSG pada Senin (8/4) berpotensi terkoreksi setelah pada akhir perdagangan pekan lalu ditutup melemah tipis 0,3% ke level 6.474.

Tim Riset MNC Sekuritas menilai penurunan itu mengindikasikan bahwa IHSG belum sanggup menembus resistance pada area 6.500-6.510.

Dengan demikian, fase sideways IHSG diperkirakan masih dapat berlangsung apabila IHSG belum sanggup menembus 6.510 bahkan 6.525.

Namun, bila IHSG dapat menguat dan menembus level-level tersebut, indeks diperkirakan dapat menuju kisaran 6.600-6.650.

"Bila IHSG terkoreksi hingga di bawah 6.391, skenario utama yang akan berlaku," mengutip Riset MNC Sekuritas, Senin (8/4).

Berikut sejumlah saham yang dapat dicermati:

*INDF - Buy on Weakness* (6,475)

Buy on Weakness: 6,300-6,425

Target Price: 6,700, 7,000

Stoploss: below 6,000

*UNTR - Buy on Weakness* (26,350)

Buy on Weakness: 25,650-26,100

Target Price: 27,500, 28,000, 29,500

Stoploss: below 25,000

*WSBP - Buy on Weakness* (406)

Buy on Weakness: 394-398

Target Price: 418, 424, 430

Stoploss: below 386

*SMRA - Sell on Strength* (1,110)

Sell on Strength: 1,110-1,160

0 comments

    Leave a Reply