Gencarkan Literasi Media untuk Generasi Muda | IVoox Indonesia

November 7, 2025

Gencarkan Literasi Media untuk Generasi Muda

Direktur Sin Po TV Ariawan (tengah), Dosen Sekolah Tinggi Multi Media (STMMTC) Yogyakarta Sony Wibisono (kanan) bersama Komisioner Bidang Pengawasan isi Siaran KPID DIY Febriyanto (kiri) memberikan pemaparan saat seminar Kanthi Pawiyatan bertajuk Sinyal kita terputus? mencari frekuensi baru penyiaran di era konvergensi di Kampus STMMTC Yogyakarta, Rabu (15/10/2025). Acara yang diikuti ratusan mahasiswa itu guna menggencarkan literasi media dan penyiaran kepada generasi muda. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko

0 comments

    Leave a Reply