Bareskrim Bongkar Penipuan Menggunakan Fake BTS | IVoox Indonesia

April 28, 2025

Bareskrim Bongkar Penipuan Menggunakan Fake BTS

Petugas menjaga dua orang tersangka yang merupakan warga negara China saat pengungkapan kasus penipuan bermodus penyebaran sms phising menggunakan fake base transceiver station (BTS) oleh Bareskrim Polri di Jakarta, Senin (24/3/2025). Bareskrim Polri berhasil menangkap dua orang tersangka warga negara China serta mengamankan barang bukti berupa sejumlah dokumen, dua buah mobil serta perangkat fake BTS. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay

0 comments

    Leave a Reply